Ekstrakurikuler Menari bertujuan untuk meningkatkan kemampuan seni dan motorik anak. juga melatih kinestetik motorik halus sang anak
Ekstrakurikuler melukis bertujuan meningkatkan kemampuan motorik, seni, dan bakat anak
Ekstrakurikuler Futsal bertujuan untuk merangsang pertumbuhan fisik anak mealui olah raga
Ekstrakurikuler Drumband bertujuan untuk meningkatkan kemampuan musikal anak serta mengembangkan kepribadiaan, bakat dan kemampuannya murid di TK Islam Nurul Iman.
Ekstrakurikuler Bahasa Inggris bertujuan mengenalkan bahasa Internasional pada anak dengan metode Fun learning dimana anak dapat belajar sambil bermain sehingga anak dapat dengan mudah memahaminya.